3 Januari 2014, Ungkapan Blogger

Anda pasti sudah tahu apa itu Blog? Benar. Jika anda pernah menyaksikan film Facebook atau Kambing Jantan karya Raditya Dika pasti sudah tahu bagimana kerja dari Blog itu.
Pengalaman saya mengenal Blog dari film Facebook, setelah itu saya membaca blog-blog yang menulisakan tentang blog itu. Pada tulisan ini saya akan menuliskan tentang blog sesuai pengalaman saya.

Blog itu apa? Merupakan singkatat dari Web Log, bentuk aplikasi web yang berupa kumpulan tulisan. itu penjelasan dari wikipedia, jika ingin tahu lebih lanjut sejarah dan jenis-jenis blog klik tulisan ini saja Wikipedia.

Ada banyak di Indonesia pengguna blog, mereka disebut Blogger yaitu seorang yang menggunakan atau menulis di media Blog. untuk menjadi seorang Blogger memang mudah cukup buat akun Gmail.com saja, lalu Blogger.com nanti dituntun step by step kok tak perlu khawatir. Namun yang susahnya adalah bagaimana kita bisa konsisten untuk menulis di blog karena sebagai Blogger pemula biasanya di angin-anginkan ingin cepat menghasilkan uang, terkenal dan lain-lain. Biasanya bertahan sebulan atau seminggu atau selama kouta internet aktif.

Jenis blog ini adalah Blog Pribadi, jadi bagi saya blog itu adalah sebuah jurnal.

Ada pertanyaan, selama ini perasaan anda menjadi seorang Blogger bagaimana? Membosankan, kehabisan ide, merepotkan, bikin pusing, harus berpikir tiga kali lipat dari biasanya tapi, karena ini adalah hobi sebagai seorang penulis kenapa tidak, ini cukup menyenagkan.

Begitulah, pengalaman saya menjadi seorang blogger setahun ini, dari sebuah film dan membaca artikel tentang blog jadilah blog ini.

Sekian dan Terima kasih.
Bagikan Artikel Ini Sebelum Orang Lain Membagikannya Untuk Anda : Choose
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "3 Januari 2014, Ungkapan Blogger"

Berikan Pendapat Anda Pada Tulisan Ini, Agar Tulisan Saya Tahu Kekurangannya. Sekian.